Description
Tensimeter Jarum Onemed yang sering dikenal dengan istilah Aneroid adalah tensimeter standar tipe manual yang banyak digunakan oleh para tenaga medis dalam pengukuran tekanan darah di rumah sakit, klinik atau layanan medis lainnya. Adapun apabila anda ingin menggunakannya untuk kebutuhan pribadi anda, maka sangat cocok sekali. Selain kualitasnya yang bagus, harganya juga sangat murah sehingga pas sekali apabila anda ingin membelinya untuk kebutuhan pribadi anda.
Nama Produk | Tensimeter Aneroid / Jarum / Manual |
---|---|
Tipe | Manometer Aneroid (Jarum) |
Brand | Onemed |
Pilihan Warna | Abu – abu, Hitam, Pink, Hijau |
Garansi | Garansi Toko |
Paket Pembelian Tensi Jarum Onemed :
- Unit tensi Aneroid Onemed lengkap dengan Manset, Bulb dan Manometer
- Tas
Jual Tensi Jarum Onemed
Kami adalah Distributor Alat Kesehatan resmi PT Fulki Hasya Indonesia, kami memiliki beberapa kantor distribusi di Tasikmalaya Jawa Barat dan di Banyumas Jawa Tengah. Segera hubungi kontak marketing online kami yang siap untuk membantu anda menemukan produk yang tepat sesuai dengan kebutuhan dan anggaran belanja anda.
Reviews
There are no reviews yet.